Pengobatan Alami Asam Urat

Tuntaskan kelebihan asam urat sampai ke akar masalah

Diberdayakan oleh Blogger.
Selasa, 15 April 2014

Obat Alami Asam Urat, Mengenal Fungsi, Penyebab dan Akibat dari Asam Urat.

Timbulnya Penyakit asam urat adalah karena berlebihnya kadar asam urat dalam plasma darah dan berakibat pada ganguan ditubuh manusia. Untuk mengenal lebih jauh apa itu penyakit asam urat, marilah kita  lihat apa peranan dan fungsi asam urat dalam tubuh kita.

Apa itu asam urat dan fungsinya


FUNGSI ASAM URAT

Dalam tubuh manusia asam urat mempunyai fungsi sebagai anti oksidan dan bermanfaat juga dalam gerenerasi sel-sel. Bila tubuh kekurangan anti oksidan, sudah tentu  radikal bebas akan merusak dan membunuh sel-sel kita, bila hal itu terjadi pada kulit maka kulit kita akan kelihatan kusam dan tidak sehat.

Hal serupa juga bisa terjadi ketika kita kelelahan bekerja dan sel-sel bekerja melampaui batas maksimal sehingga sel-sel itu kemudian akan mati, ditambah lagi dengan polusi dan pencemaran diluar tubuh kita maka sel-sel kita akan mudah rusak. Semakin banyak sel-sel yang mati semakin banyak juga potensi radikal bebas, disinilah peranan asam urat.

Secara alamiah tubuh memproduksi asam urat, namun sisa dari metabolisme protein makanan (yang kita makan) yang mengandung purin juga menghasilkan asam urat. Nah sekarang mari kita bahas apa penyebab dan akibat dari kelebihan asam urat ini. 



PENYEBAB, dan AKIBAT dari kelebihan ASAM URAT

Penyebab dan akibat kelebihan asam uratPenyebab utama dari penyakit asam urat adalah karna berlebihnya asupan makanan yang dapat menghasilkan asam urat sehingga kadar asam urat yang diluar batas ambang normal, asam urat ini tidak bisa larut kembali dalam darah. Kenapa ngak bisa larut dalam darah, karena hilangnya fungsi enzim urokinase. Enzim ini berfungsi untuk mengoksidasi asam urat menjadi allotonim, yaitu senyawa yang lebih mudah larut. Akan tetapi karena kadar asam urat terlalu tinggi maka enzim urokinase tidak mampu bekerja.

Asam urat merupakan produk akhir dari turunan purin pada metabolisme manusia yang berada dalam darah dan urin.  Apabila seseorang mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung purin, maka purin melalui metabolisme tubuh akan dirubah menjadi asam urat. Purin ini adalah zat yang terdapat dalam setiap makanan yang berasal dari tubuh makluk hidup. Berbagai sayuran dan buah-buahan juga terdapat purin. Satu hal yang harus diingat adalah jumlah atau kadar asam urat dalam darah haruslah seimbang, karna memang asam urat ini dibutuhkan oleh tubuh. Tetapi apabila tidak seimbang inilah awal terjadinya masalah.

Akibat dari berlebihnya asam urat dalam darah adalah terjadilah mengendapan asam urat, dan karna mengendap akan berubah menjadi kristal urat dan akan masuk keorgan-organ tubuh. Kristal urat ini dapat masuk dalam sendi dan dianggap benda asing oleh tubuh sehingga memicu sel-sel kekebalan tubuh untuk memusnahkannya. Karena reaksi ini akan menimbulkan reaksi radang atau inflamasi, yang dapat menyebabkan bengkak kemerahan dan nyeri. Inilah yang disebut dengan penyakit radang sendi atau artritis. Tapi bila pengendapan asam urat ini masuk dan mengkristal di ginjal maka akan menggangu fungsi ginjal bahkan bisa menyebabkan gagal ginjal.

Jadi asam urat itu dapat tertimbun dimana saja dan yang biasa terjadi adalah di sendi dan sekitarnya, bisa juga di ginjal dan saluran kemih, jantung dan pembuluh darah, telinga bahkan dikelopak mata. Karena itu jagalah selalu pola makan dan nutrisi yang seimbang.
Rujukan untuk kadar asam urat yang normal adalah 3,5 – 7 mg/dl untuk pria, sedangkan untuk wanita lebih rendah yaitu 2,6 – 6 mg/dl.



SOLUSI JITU MENGATASI penyakit ASAM URAT
solusi dan cara jitu mengatasi asam urat
Solusi yang jitu atau tepat dalam mengatasi penyakit kelebihan Asam Urat adalah dengan mengobati akar masalah dari penyakitnya. Seperti yang telah dijelaskan diatas, penyebab utama dari penyakit ini adalah berlebihnya kandungan purin yang masuk kedalam tubuh sehingga banyak menghasilkan kandungan asam urat, kelebihan asam urat menyebabkan ezim urokinase tidak berfungsi. Untuk itu Solusi utamanya adalah membuat enzim urokinase menjadi berfungsi meskipun tubuh mengalami kelebihan asam urat sehingga kelebihan itu bisa dioksidasi dan diserap oleh tubuh atau dibuang melalui urine
Solusi ke dua adalah seimbangkan pola makan sehingga kita tidak mengalami penumpukkan asam urat di tubuh.


Dengan solusi diatas maka kami menyarankan suatu pengobatan alami ( 100% alami) yang jitu dan  pas,  yaitu dengan mengkonsumsi Jeli Gamat Luxor secara rutin. Kenapa mengkonsumsi jeli gamat luxor ? Karena jeli gamat luxor terbuat dari teripang emas atau gamat emas yang nomor satu dan unggul ( yaitu Sticocus Hermani ). Keampuhannya adalah dapat mengoptimalkan kerja enzim urokinase secara baik dan maksimal, bukan hanya itu jeli gamat mampu menyehatkan sel-sel diorgan (sepert pankreas, ginjal dll) yang fungsinya sebagai penyeimbang dan penyaring didalam tubuh. 

Untuk pemesanan dan informasi lebih jauh silahkan klik disini.   

Salam Sehat
Indra Gunawan Obat alami asam urat